VIDEO: Pekan Suci Di Kota Reinha

CNNTV | CNN Indonesia
Sabtu, 20 Mei 2023 21:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Sebuah tradisi warisan Portugis yang melebur dengan tradisi dan adat istiadat warga suku Lamaholot. Merupakan tradisi yang paling dinanti warga setiap tahunnya, Semana Santa menjadi wujud pembuktian iman umat Katolik Larantuka kepada sang maha kuasa.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red