VIDEO: Erick Thohir Ajak Berdoa Agar Messi Datang ke Indonesia

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 14 Jun 2023 00:07 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Ketua PSSI Erick Tohir mengajak semua pihak mendoakan agar bintang Timnas Argentina Lionel Messi bisa datang dan bermain di Indonesia saat pertandingan FIFA Match Day melawan Timnas Indonesia, senin pekan depan.

Video Terkait
Video Terpopuler