VIDEO: Ketua Komisi VII Diduga Lakukan Pelecehan Seksual
Politikus Partai Nasdem berinisial AAFR, Rabu pagi, menjalani pemeriksaan sebagai saksi pelapor di Bareskrim Polri terkait dugaan pelecehan seksual yang dilakukan oleh Ketua Komisi 7 DPR Fraksi Nasdem Sugeng Suparwoto.