VIDEO: Cegah Penularan Antraks Pasar Hewan Ciareg Purwakarta Ditutup

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 12 Jul 2023 10:02 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Pasar hewan terbesar se-Jawa Barat yang berada di Kabupaten Purwakarta dan tiga pasar hewan yang tersebar di Purwakarta, ditutup sementara mulai Senin. Penutupan dilakukan untuk mengantispasi penyebaran penyakit antraks, yang kini kembali merebak di wilayah Gunung Kidul, Yogyakarta.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red