VIDEO: Jokowi Klaim Pasokan Dan Harga Pangan Stabil

CNNTV | CNN Indonesia
Kamis, 13 Jul 2023 09:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Dalam kunjungan kerja ke Provinsi Jawa Barat, Presiden Joko Widodo mengunjungi pasar Tanjung Sari, kabupaten Sumedang, untuk meninjau secara langsung harga sejumlah kebutuhan pokok. Sementara itu harga daging ayam di pasar Cibubur, menyentuh angka 55 ribu rupiah per kilogram.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red