VIDEO: Mengapa Warga Ibu Kota 'Hobi' Pakai Pinjol?

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 14 Jul 2023 12:19 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Konsumerisme dan hedonisme yang melanda generasi muda telah dimanfaatkan oleh rentenir gaya baru untuk menjerat mangsa. Kemudahan akses untuk pinjam uang membuka peluang untuk memenuhi keinginan demi gaya hidup ala barat.
Apalagi negara memfasilitasi jeratan ini dengan berbagai dalih seperti terdaftar di otoritas jasa keuangan bunga rendah tanpa syarat adanya penghasilan dan lainnya sehingga dianggap sebagai hal yang biasa bahkan sangat memudahkan. Padahal, kenyataannya jeratan ini menggurita dan membahayakan masa depannya.
Untuk membahasnya lebih dalam, simak pembahasan News Anchor CNN Indonesia Yudi Yudawan dengan Perencana Keuangan Prita Hapsari Ghozie.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red