VIDEO: Anak 12 Tahun Kecanduan Hirup Aroma Bensin

CNNTV | CNN Indonesia
Jumat, 28 Jul 2023 08:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Seorang anak berusia 12 tahun di Purwakarta, Jawa Barat, sudah tiga tahun ini kecanduan menghirup aroma bensin. Bahkan gara-gara kecanduannya itu, ia tidak mau sekolah, karena tidak mau jauh dari aroma bensin.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red