VIDEO: Sandiaga Beberkan Alasan Konser Coldplay Hanya Sehari

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 02 Agu 2023 13:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menjelaskan, alasan konser grup band Coldplay hanya digelar sehari di Indonesia. Hal tersebut karena faktor perizinan, baik kemudahan, waktu dan biaya.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red