VIDEO: Kemenag akan Bina Guru Dan Santri Al-Zaytun

CNNTV | CNN Indonesia
Jumat, 04 Agu 2023 19:17 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Pasca penetapan tersangka dan penahanan Panji Gumilang, polemik kembali muncul, siapa yang bakal mengurus ribuan santri pondok Pesantren Al-Zaytun.

Pihak Al-Zaytun yang merupakan anak buah Panji Gumilang bersikeras, tetap mengurus pondok pesantren. Sementara pemerintah menyerahkan pembinaan ke kementerian agama.

Video Terkait
Video Terpopuler