VIDEO: Bumbu Dasar, Kunci Masakan Nikmat Indonesia
Di balik cita rasa sedap dalam setiap masakan Indonesia, ternyata tidak terlepas dari bumbu bumbu dasar, yang memiliki rasa yang khas. Bumbu-bumbu dasar ini, diolah dari berbagai bahan, terutama mengandalkan aneka rempah indonesia. Ternyata bumbu dasar ini, terdiri bermacam-macam, mulai dari bumbu dasar putih, merah, kuning, hitam dan lain sebagainya. Kira kira apa perbedaan dari bumbu bumbu ini, selengkapnya dalam segmen Foodpedia