VIDEO: Gerai di Thailand Jual Es Krim Berbentuk Unik

Reuters | CNN Indonesia
Sabtu, 12 Agu 2023 09:21 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Makan es krim saat cuaca sedang panas-panasnya memang paling cocok ya.


Kesempatan itu, dimanfaatkan beberapa gerai es krim di Thailand untuk membuat produknya semakin dilirik pembeli.


Mereka membuat es krim berbentuk unik, seperti bentuk muka kucing yang realistik hingga motif keramik kuil yang cantik.
Es krim ini dijual dengan 159 baht atau setara Rp68 ribu.

Video Terkait
Video Terpopuler