VIDEO: Pertemuan Prabowo - Yenny Wahid

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Kamis, 07 Sep 2023 10:01 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Ketua umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto menerima kedatangan Yenny Wahid, di kediamannya di Kawasan Kertanegara Jakarta Selatan, pada rabu.

Di momen ini, yenny menyebut prabowo sebagai sosok yang tengah dibutuhkan Indonesia, yakni pemimpin yang strategis.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler