VIDEO: Water Bombing Untuk Padamkan Api Gunung Arjuno
Tim gabungan pemadam kebakaran di gunung Arjuno terus mengupayakan pemadaman dari darat dan udara. Salah satunya dengan teknik water bombing, menggunakan helikopter BNBP.
Tim gabungan pemadam kebakaran di gunung Arjuno terus mengupayakan pemadaman dari darat dan udara. Salah satunya dengan teknik water bombing, menggunakan helikopter BNBP.