VIDEO: Sejumlah Alasan Belanja Online Lebih Digemari
Banyak masyarakat yang beralih dari toko offline ke toko online. Bagaimana tidak, harga barang di e-commerce atau online shop sangat menggiurkan, bahkan hampir tidak masuk akal. Murah dan praktis menjadi alasan utama belanja online digemari banyak orang.