VIDEO: Janji Partai Antikorupsi Hanya Basa-Basi?
Ketua Partai NasDem, Surya Paloh, menyangkal pernyataan bakal bubarkan NasDem jika ada kadernya yang terlibat kasus korupsi. Surya Paloh justru menyebut pernyataannya tersebut jangan disalah artikan. Jadi, apa maksud dari sang ketua umum? Untuk membahasnya lebih lanjut, Bram Herlambang berbincang bersama Taufik Basari, Ketua DPP Partai NasDem dan Ahmad Khoirul Umam, Direktur Eksekutif Indostrategic