VIDEO: STY Target Indonesia "Banjir" Gol Saat Lawan Brunei

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 11 Okt 2023 10:15 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Indonesia akan menghadapi Brunei Darusalam pada babak playoff kualifikasi Piala Dunia 2026, Kamis esok, di Stadion Gelora Bung Karno Jakarta. Catatan rekor baik Timnas Garuda atas Brunei, membuat pelatih timnas, Shin Tae Yong, yakin skuad besutannya mampu meraih kemenangan di pertemuan pertama nanti.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler