VIDEO: Israel Dikecam dan Dikutuk Usai Serang RS Tewaskan 500 Orang

Reuters | CNN Indonesia
Rabu, 18 Okt 2023 16:40 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

500 warga Palestina tewas, setelah salah satu Rumah Sakit di Gaza hancur, terkena serangan udara Israel, pada hari ke-11 pertempuran antara Israel - Hamas. Meski demikian, militer Israel membantah menargetkan Rumah Sakit di Gaza, dan justru menyebut Rumah Sakit itu terkena serangan sekutu Hamas yang salah sasaran.

Video Terkait
Video Terpopuler