Partai Golkar mengaku, karena Gibran anak Presiden Jokowi, maka partai berlambang pohon beringin ini memanfaatkannya untuk mengusung Gibran maju sebagai bakal Cawapres. Hal ini disampaikan politikus Golkar, Maman Abdurrahman menanggapi soal narasi politik dinasti Presiden Joko Widodo pada selasa siang.