Israel telah memblokade dan membombardir gaza selama tiga minggu. Otoritas kesehatan di Jalur Gaza mengatakan, sekitar tujuh ribu 650 warga Palestina tewas, dalam serangan tersebut.