VIDEO: Aksi Dukung Palestina Menggema di Negara Barat

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Minggu, 29 Okt 2023 20:51 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Sejumlah demonstrasi mendukung Palestina menggema di berbagai kota di negara barat. Demonstrasi dilakukan oleh puluhan hingga ratusan ribu orang, yang mendesak agar serangan Israel ke Gaza Palestina dihentikan. Mengapa demonstrasi di negara barat kian meluas mendukung Palestina? Untuk membahasnya lebih lanjut Rivana Pratiwi berbincang dengan Dosen Hubungan Internasional Unpad, Teuku Rezasyah


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red