Hampir sebulan, serangan Israel ke Jalur Gaza tidak juga reda. Selain mengebom rumah sakit, pasukan Israel menghancurkan kamp pengungsian terbesar di Gaza, yakni Kamp Jabalia.
Serangan ini menewaskan 50 orang. Israel menuduh Hamas menggunakan bangunan sipil/ sebagai tempat perlindungan.