Komisi pemberantasan korupsi memeriksa komisaris utama Pt Pertamina Persero, Basuki Tjahaya Purnama.
Basuki Tjahaya Purnama atau Ahok, diperiksa sebagai saksi dalam dugaan kasus korupsi pengadaan LNG.