Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu pada Minggu, menolak seruan internasional, untuk mengakhiri perang di Gaza. Menurut dia hal tersebut tidak konsisten dalam tujuan untuk melenyapkan Hamas. Sementara Sekjen PBB, Antonio Guterres, menyatakan tidak akan menyerah untuk mendorong gencatan senjata di Gaza.