VIDEO: Tol Fungsional Solo-Yogyakarta Pangkas Waktu Perjalanan

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 27 Des 2023 11:37 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Gerbang Tol Fungsional Solo-Yogyakarta, yang telah beroperasi sejak 22 Desember, sudah dilintasi lebih dari 64 ribu kendaraan.
Jasa marga memprediksi, pada kuartal ke-4 2024, jalan tol ini sudah bisa beroperasi sebagai Jalan Tol Resmi Solo-Yogya.

Video Terkait
Video Terpopuler