VIDEO: Israel Lanjutkan Serangan di Tengah Proses Persidangan ICJ

CNNTV | CNN Indonesia
Sabtu, 13 Jan 2024 21:00 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Meski Israel sedang melakukan pembelaan atas kasus tuduhan genosida di mahkamah internasional, serangan ke Gaza tidak kunjung berhenti.

Ratusan orang terbunuh dalam beberapa hari terakhir, dalam serangan udara di seluruh wilayah Gaza.

Video Terkait
Video Terpopuler