VIDEO: Bahlil: Tidak Ada Perpecahan di Kabinet Jokowi
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Kamis, 01 Feb 2024 08:07 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Menteri Investasi dan kepala BKPM, Bahlil Lahadalia, menampik anggapan yang menyebut telah terjadi perpecahan di Kabinet Jokowi. Isu ini muncul pasca mundurnya Mahfud MD sebagai Menko Polhukam.