VIDEO: Drone Israel Serang Truk Bantuan, 5 Warga Gaza Tewas
Reuters | CNN Indonesia
Senin, 04 Mar 2024 16:45 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Truk bantuan kemanusiaan dari badan amal Kuwait, menjadi sasaran 2 serangan udara pasukan Israel di Deir Al-Balah di Gaza Tengah, Minggu waktu Gaza. 5 orang tewas dalam dua serangan tersebut.