Mencicipi Kuliner Khas Lamongan

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 08 Mar 2024 13:14 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Menikmati ketupat tak perlu menunggu lebaran setahun sekali, karena di wilayah Pantura, Lamongan, Jawa Timur ada warung yang setiap hari menyajikan menu ketupat. Selain itu, arena dekat dengan laut sebuah warung lainnya juga menyediakan aneka menu ikan laut secara prasmanan.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler