VIDEO: Anies Tanggapi Luhut Soal Pengkritik Angkat Kaki Dari Indonesia
CNNTV | CNN Indonesia
Sabtu, 16 Mar 2024 13:30 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Capres nomor urut satu, Anies Rasyid Baswedan menanggapi pernyataan Menko Luhut terkait kritik jelek pemerintah lebih baik pindah dari Indonesia, menurutnya kritik adalah prinsip dasar demokrasi.