VIDEO: Warga Gaza Tanggapi Resolusi Gencatan Senjata Disahkan

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 26 Mar 2024 14:50 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Sejumlah warga Palestina di Gaza, yang mengungsi karena genosida dan agresi militer Israel, berkomentar mengenai resolusi dewan keamanan PBB, yang mengesahkan resolusi gencatan senjata antara Israel dan kelompok Hamas, di jalur Gaza. Mereka berharap, Israel benar-benar melaksanakan gencatan senjata.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler