VIDEO: Derby Jatim, Persebaya Tak Anggap Enteng Arema FC

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 26 Mar 2024 17:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Laga klasik dengan rivalitas tinggi mempertemukan Arema FC dan Persebaya Surabaya di lanjutan Liga 1 pekan ke 30.


Jelang derby Jatim ini, Persebaya Surabaya tidak mau meremehkan kekuatan tim Singo Edan meski saat ini berada di zona degradasi.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red