Komisi 9 DPR RI mendorong revisi permenaker tentang tunjangan hari raya keagamaan, agar pengemudi ojek online dan kurir logistik selaku pekerja kemitraan dapat menerima Thr.