Sebuah rumah sakit di Gaza Utara, hampir setiap hari menerima kasus gizi buruk yang terjadi pada bayi-bayi di jalur Gaza. Pihak rumah sakit mengatakan, hasil akhir dari kasus-kasus tersebut adalah kematian.