Di tengah kondisi kehidupan yang semakin buruk, serta kelaparan yang semakin meluas. Sebagian warga di Gaza terpaksa mencari ikan di laut, agar bisa menikmati makanan setelah berpuasa, selama bulan suci Ramadan.