PT Timah TBK membukukan kerugian 450 miliar rupiah pada 2023, turun dari capaian laba bersih selama 2022 yang tercatat mencapai 1,04 triliun rupiah.