VIDEO: Menakar Dampak Konflik Iran-Israel Bagi Ekonomi RI
Konflik di Timur Tengah kembali memanas dengan serangan rudal dan drone Iran ke Israel pada sabtu lalu. Serangan ini pun dikhawatirkan membawa dampak buruk global, termasuk ekonomi. Seberapa besar kira-kira potensi gangguan atau dampak ekonomi terhadap Indonesia sendiri? Untuk membahasnya kita berdiskusi melalui sambungan virtual bersama David Sumual, selaku Kepala Ekonom BCA.