VIDEO: Indonesia Investasi Rp20 Triliun dari Hannover Messe 2024
Indonesia kembali berpartisipasi dalam pameran industri teknologi terbesar dunia Hannover Messe 2024 di Jerman. Pemerintah menargetkan investasi sebesar Rp20 Triliun dari berbagai sektor industri, termasuk investasi bagi Ibu Kota Nusantara