Ketua bidang kehormatan partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Komarudin Watubun, menyatakan Presiden Joko Widodo adalah bagian dari masa lalu partai. Presiden Jokowi sendiri hanya merespons pernyataan kader Pdi-P tersebut dengan ucapan terima kasih.