VIDEO: 'Diasapi' Irak, Garuda Muda Tatap Kans Ke Olimpiade
Garuda Muda harus menelan pil pahit setelah kalah kontra Irak tadi malam namun tiket menuju Olimpiade Paris 2024 masih bisa didapatkan melalui babak playoff melawan perwakilan Afrika, Guinea. Lantas bagaimana peluang kemenangan Garuda Muda?
Dan untuk membahas mengenai evaluasi pertandingan semalam. Reza Helmi akan berdiskusi bersama, Pengamat Sepak Bola serta Podcaster Box-Two-Box ID, Rossi Finza.