VIDEO: Usai Temui Presiden MBZ, Prabowo Kunjungi Qatar
Setelah bertemu dengan Presiden Uni Emirat Arab, Sheikh Mohammed Bin Zayed Senin kemarin, Menteri Pertahanan sekaligus calon presiden terpilih Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Doha, Qatar.
Prabowo akan mengikuti sejumlah acara, salah satunya Forum Ekonomi Qatar.