Partai Golkar mengusung Khofifah Indar Parawansa dan Emil Dardak di Pilkada Jawa Timur 2024.
Khofifah pun berterima kasih kepada Partai Golkar.