Beragam tradisi digelar masyarakat untuk menyambut datangnya Hari Raya Kurban. Di Demak, Jawa Tengah, warga berebut nasi ancak jelang Iduladha yang digelar oleh ahli waris Sunan Kalijaga.