Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur, kembali mengalami erupsi. Kolom abu setinggi enam ratus meter terbentuk di atas puncak kawah.