VIDEO: Cerita Rano Karno Tawari Iko Uwais Jadi Wakil Ketua Timsesnya

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Kamis, 05 Sep 2024 16:56 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Bakal calon wakil gubernur DKI Jakarta, Rano Karno pada Kamis siang mengungkapkan sempat meminta aktor laga Iko Uwais memimpin Tim Sukses Pramono Anung-Rano Karno, untuk Pilgub Jakarta 2024.

Namun Iko menyampaikan dirinya tak ada di Jakarta, dikarenakan masih syuting di Tiongkok, dan baru bisa kembali ke Indonesia pada 4 Oktober 2024.

Sementara struktur pemenangan harus diserahkan ke KPUD Jakarta maksimal pada 22 September 2024, atau bertepatan dengan penetapan pasangan calon.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red