Program unggulan pemerintahan Prabowo - Gibran, makan bergizi gratis, terus bergulir.
Di Kota Bandung, 13 sekolah menjalankan program ini sejak 6 Januari lalu.
Di tengah program makan gratis dari pemerintah, masih ada orang tua yang menyiapkan bekal untuk anaknya. Apa alasannya?