VIDEO: Kisruh Kepemimpinan KADIN Berakhir: Anindya Bakrie Jadi Ketum
Perselisihan perebutan kursi kepemimpinan Kamar Dagang Indonesia (KADIN) akhirnya berakhir. Posisi Ketua Umum yang sebelumnya dijabat oleh Arsyad Rasyid kini resmi digantikan oleh Anindya Bakrie.