VIDEO: Laju IHSG Jelang Trump Kembali jadi Presiden AS

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 20 Jan 2025 14:15 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Sebentar lagi Donald Trump akan kembali menduduki kursi nomor satu Amerika Serikat, kembalinya Donald Trump sebagai presiden disambut beragam. Namun, respons kehati-hatian muncul karena trump mengutamakan proteksionisme yang membuat kekhawatiran gejolak ekonomi global. Lantas bagaimana pasar ataupun IHSG merespons hal ini?

Untuk mengelaborasinya sudah bergabung melalui sambungan virtual Kepala Ekonom Bank Permata, Josua Pardede

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler