VIDEO: Wapres Sidak Program Makan Bergizi Gratis di SMAN 60 Jakarta
Wakil Presiden (Wapres) RI Gibran Rakabuming Raka melakukan inspeksi mendadak (sidak) pelaksanaan program makan bergizi gratis (MBG), yang menjadi salah satu program prioritas di pemerintahannya bersama Presiden Prabowo Subianto.