VIDEO: Polisi Buru Pelaku Penodongan Petugas SPBU Rest Area Cibubur
Seorang pengendara mobil menodongkan senjata api ke petugas SPBU rest area Cibubur, Tol Jagorawi, Jakarta Timur, Kamis pagi. Diduga pengendara tersebut marah, karena tidak dilayani petugas saat mengisi pertalite.