VIDEO: Jutaan Warga Tiongkok Mudik Rayakan Imlek di Kampung Halaman
Sistem transportasi Tiongkok bersiap menghadapi hari tersibuk jelang perjalanan festival musim semi.
Diperkirakan 190 juta penumpang melakukan perjalanan pada malam tahun baru Imlek.